Prolite – Hai-hai, para pecinta hewan peliharaan! Siapa nih di antara kalian yang punya rencana memelihara hamster? Wah, pilihan yang keren banget!

Seperti yang udah kita tau, hamster ialah salah satu hewan mungil yang termasuk dalam kategori keluarga seperti tikus namun bisa kita jadiin hewan peliharaan di rumah karena mereka itu lucu, menggemaskan, dan gampang dirawat.

Nah, buat kalian yang baru pertama kali mau rawat si kecil berbulu ini, ada beberapa jenis hamster yang cocok banget buat kamu pelihara. Jenis-jenis si kecil ini emang lebih mudah dirawat dan biasanya lebih friendly sama manusia. Jadi, gak usah khawatir deh kalo kamu masih newbie!

4 Jenis Hamster yang Cocok Untuk Kamu Pelihara!

1. Campbell

rajapetshop

Yang pertama ada si Campbell! Dia paling populer dan paling sering dipelihara sama pemula. Si Campbell punya sifat yang ramah dan gampang banget diajak main. Selain itu, dia juga gak rewel dan lebih suka dijinakin. Jadi, cocok banget buat kamu yang baru pertama kali mau merawat hamster.

2. Dzungaria

iStock
Ananditha Nursyifa
Editor