Sepeda Motor Mempunyai 4 Jenis Standar , Mari Kenali dan Pahami !

Prolite – Setiap sepeda motor umumnya dilengkapi dengan standar yang berfungsi sebagai penahan atau penyangga ketika motor dalam keadaan diam, seperti saat diparkir, berdiri tegak selama perbaikan, mencuci, atau saat mengganti oli.

Sub Department Head Technical Service PT Daya Adicipta Motora, Ade Rohman menjelaskan, “Standar adalah salah satu komponen yang sangat penting di dalam sebuah motor yang berfungsi untuk menopang dan menyangga sepeda motor ketika berada dalam keadaan diam atau parkir. Oleh karena itu, standar motor merupakan komponen penting untuk menjaga kestabilan dan keamanan motor dalam berbagai situasi dan kondisi.”

Pada umumnya, standar motor terdiri dari dua jenis, namun kali ini kita akan membahas empat jenis standar yang biasanya digunakan pada motor. Berikut adalah keempat jenis standar tersebut, diantaranya :

1. Standar Samping

dok honda
Rizki Oktaviani
Editor