Semisal travel agent, walaupun menu tidak sama seperti disajikan ala carte.
Menu yang disajikan resto seafood ini diantaranya ikan gurame, krapu, lobster bambu, mutiara, pasir, dan gajah, taoge asep, kangkung asap, oester, cumi, dan olahan laut lainnya dengan minimal pesanan 250 gram.
Kurnia Seafood sendiri sudah ada di Jogya, Semarang, Bali, Bandung, dan akan hadir di Surabaya. Harga menu sendiri dari Rp 17 – 178 ribu.
“Animo masyarakat kota Bandung dan sekitarnya so far positif cuma bahan baku memang agak sulit jadi kita ambil dari luar Kota Bandung,” ucapnya.
Tinggalkan Balasan