Sosok MR Admin Grup Fantasi Sedarah yang Diamankan Beserta 6 Tersangka Lainnya

ProliteGrup Fantasi Sedarah dan Grup Suka Duka dibuat pada bulan Agustus 2024 tahun lalu itu kini Polri berhasil mengamankan para pelaku yang merupakan member dan admin grup tersebut.

Bareskrim Polri dan penyidik Direktorat Siber Polda Metro Jaya dalam kasus ini berhasil mengamankan 6 tersangka yang berinisial DK, MR, MS, MJ, MA, dan KA.

Dalam keenam tersangka tersebut mereka memiliki peran penting pada masing-masingnya.

Seperti sosok MR yang merupakan pembuat sekaligus admin Grup Fantasi Sedarah yang sedang viral di media sosial.

Hal tersebut dibenarkan oleh Direktur Tindak Pidana Siber (Dittipidsiber) Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri Brigjen Pol Himawan Bayu Aji.

Rizki Oktaviani
Editor