– fungsi otak menurun seperti anak kurang memberikan atensi, fungsi pendengaran berkurang, visualisasi berkurang, lalu anak kurang responsive

– fungsi motorik menurun, anak cepat lelah, letih, lesu, tidak cekatan seperti anak-anak seusianya.

Ada juga dampak jangka panjang jika kekurangan nutrisi ini:

– performa di sekolah menurun

– kurang tanggap terhadap lingkungan

Rizki Oktaviani
Editor