Pedagang Es Kue Jadul Dapat Bantuan 1 Unit Motor Usai Videonya Viral

Prolite – Usai viral pedagang es kue jadul mengalami kekerasan fisik oleh oknum aparat di daerah Kebayoran, Jakarta Pusat beberapa waktu lalu.

Warganet di buat geram dengan aksi keji yang dilakukan oknum TNI dan polisi terhadap pedagang es jadul tersebut.

Usai viral dan mendapat kecapam dari warganet kini Kodim 0501/ Jakarta Pusat dan Polres Metro Jakarta Pusat mendatangi kediaman Suderajat si pedagang es kue jadul tersebut.

Permohonan maaf atas kejadian yang dilakukan oleh anggotanya tersebut kepada pedagang es jadul.

Liputan6

Pada kunjungan tersebut, pihak TNI dan Polri juga menyerahkan bantuan kepada Suderajat.
“Dari pertemuan tersebut, Dandim 0501/JP dengan penuh rasa kekeluargaan dan kebersamaan mendatangi Bapak Suderajat secara langsung untuk bersilaturahmi dan menyampaikan permohonan maaf secara tulus dan ikhlas,” ujar Kadispenad Brigjen TNI Donny Pramono dalam keterangan tertulisnya, Rabu (28/1).

Rizki Oktaviani
Editor