Prolite – Ngabuburit Sambil Menikmati Senja di Ancol Tanpa Biaya? Bisa Banget!
Bulan Ramadan memang selalu membawa banyak kejutan, salah satunya dari Ancol yang kembali menghadirkan promo spesial untuk para pengunjung. Dalam rangka menyambut bulan suci ini, Ancol memberikan tiket masuk gratis sepanjang bulan Maret 2025!
So, buat kamu yang ingin menikmati suasana ngabuburit dengan pemandangan pantai yang indah, ini kesempatan emas yang nggak boleh dilewatkan!
Halaman
Tag Terkait:
Tinggalkan Balasan