Bahkan, osmolaritas air kelapa lebih besar dibandingkan dengan ORS (Oral Rehydration Therapy) yang direkomendasikan WHO untuk pengobatan diare.
Hal ini karena di dalam air kelapa ada kandungan asam amino, enzim, mineral, dan asam lemak sehingga membuatnya punya osmolaritas tinggi.
- Mencegah Penyakit batu Ginjal
Minum banyak air sangat baik untuk kesehatan ginjal. Jika air putih cukup mendukung fungsi ginjal, minum air kelapa ternyata lebih bermanfaat.
Perlu Anda ketahui bahwa batu ginjal terbentuk ketika kalsium, asam oksalat, dan komponen lain mengendap menjadi kristal dan terbawa di dalam urine.
Selain itu, air kelapa mengurangi terbentuknya kristal pada ginjal.
Hal ini terjadi karena air kelapa dapat meminimalisir radikal bebas yang terbentuk akibat tingginya kadar oksalat di dalam urine.
Tinggalkan Balasan Batalkan balasan