Prolite – Apa Itu Low Maintenance Friendship? Kenapa Hubungan Persahabatan Ini Bisa Sangat Nyaman?
Pernah gak sih kamu punya sahabat yang jarang banget ketemu atau ngobrol, tapi begitu kalian kumpul lagi, rasanya gak ada yang berubah? Seolah gak ada jarak yang memisahkan, meski udah lama gak kontak.
Nah, itulah yang disebut dengan low maintenance friendship! Persahabatan yang gak butuh perhatian terus-menerus, tapi tetap solid dan nyaman.
Yuk, kita bahas lebih dalam tentang jenis hubungan yang bisa bikin hidup lebih simpel ini!
Apa Itu Low Maintenance Friendship?
Low maintenance friendship adalah jenis persahabatan yang gak memerlukan komunikasi rutin atau perhatian konstan untuk tetap kuat.
Artinya, kamu dan sahabatmu bisa menjalani hidup masing-masing tanpa merasa perlu selalu terhubung, tapi ketika kalian kembali ngobrol, semuanya terasa tetap sama hangatnya.
Tinggalkan Balasan Batalkan balasan