Prolite Ada yang tahu bahwa 13 Oktober bukanlah sekedar tanggal biasa? Tepat pada tanggal tersebut, seluruh dunia merayakan Hari Telur Sedunia.

Sebuah peringatan yang mungkin terdengar sederhana, namun memiliki makna yang mendalam, terutama dalam konteks kesehatan dan gizi masyarakat global.

Telur telah menjadi bagian dari hidangan manusia sejak zaman kuno, berperan sebagai sumber makanan yang kaya akan nutrisi.

Dari sarapan pagi hingga hidangan penutup, telur hadir dalam berbagai variasi masakan, memberikan manfaat kesehatan yang esensial bagi pertumbuhan dan perkembangan tubuh.

Sehingga, tidak heran jika ada satu hari khusus yang didedikasikan untuk mengapresiasi keberadaan telur dalam kehidupan kita.

Sejarah Hari Telur Sedunia

International Egg Commission (IEC) – ovostar

Hari Telur Sedunia pertama kali dirayakan pada tahun 1996, diadakan oleh International Egg Commission (IEC).

Ananditha Nursyifa
Editor