“Sebagai umat muslim ini kita adalah saudara sesama umat di dunia, menjunjung tinggi nilai toleransi dengan hidup bergotong royong dan saling rukun dalam berumah tangga” tutupnya.
Di acara festival ini juga bersama-sama mendengarkan tausiyah dari Habib Husein bin Ja’far Asegaf dalam memberikan tausiyah mengapresiasi Kota Bekasi yang penuh dengan berkehidupan toleransi yang tinggi. Terbukti Kota Bekasi dapat meraih peringkat ketiga di Indonesia dalam Kota Toleransi terbaik di Indonesia.
Tag Terkait:
Tinggalkan Balasan