Prolite – Belajar Mendekati Ujian : Ini Alasan Kenapa Cramming Nggak Efektif dan Bisa Jadi Bumerangmu!
Ujian semakin dekat dan mungkin sebagian dari kita sudah mulai “merasa dikejar waktu.” Rasa panik dan dorongan untuk memadatkan materi dalam satu malam, atau istilahnya cramming, jadi pilihan yang terlihat praktis.
Tapi, tahukah kamu kalau cara belajar seperti ini sebenarnya nggak seefektif yang dibayangkan? Malah, bisa bikin ujian makin sulit, lho!
Nah, buat kamu yang mau belajar lebih efisien dan nggak cuma mengandalkan semangat “dadakan,” yuk kita bahas kenapa cramming bisa jadi kebiasaan yang merugikan.
Ada juga cara-cara belajar yang lebih efektif agar persiapan ujianmu lancar tanpa perlu begadang. Siap? Yuk, simak ulasannya!
Tinggalkan Balasan Batalkan balasan