Prolite – Hai guys! Di era digital yang semakin maju ini, kita sering banget kan berbagi informasi tentang diri kita secara online?
Mulai dari posting foto liburan di Instagram sampe update status di Facebook atau tweet di X tentang rencana perjalanan.
Tapi, tahukah kamu bahwa ada beberapa info yang sebaiknya kita simpan sendiri untuk menjaga keamanan dan privasi? Yuk, kita bahas bersama-sama di artikel ini!
6 Informasi Penting yang Wajib Kita Simpan Demi Keamanan Diri
1. NIP (Nomor Identitas Pribadi)
Nomor KTP, SIM, atau paspor, lebih baik disimpan rapat-rapat. Karena bisa dimanfaatin buat bikin akun palsu atau tindakan penipuan.
2. Keuangan
Halaman
Tag Terkait:
Tinggalkan Balasan