Dengan kendali terhadap masa depan dan nasib dunia sebagai taruhannya, serta pihak-pihak jahat dari masa lalu Ethan yang turut mengintai, perlombaan maut lintas negara dimulai.

Dihadang oleh musuh yang misterius dan berkuasa, Ethan dipaksa untuk menjadikan misi ini sebagai prioritas terpentingbahkan lebih penting dari nyawa orang-orang terdekatnya sekalipun.

2. Oppenheimer

Poster FIlm Joshua Oppenheimer

Dibanjiri dengan nama-nama besar perfilman dunia, Oppenheimer menjadi salah satu film yang paling diantisipasi penayangannya.

Pentolan utamanya adalah Cillian Murphy dan Christopher Nolan, film ini akan menceritakan kisah hidup fisikawan yang menemukan bom atom.

Film ini akan tayang di bioskop pada 19 Juli 2023 mendatang.

Sinopsis Film:

OPPENHEIMER bercerita tentang kisah seorang fisikawan bernama J. Robert Oppehheimer yang menemukan bom atom.