Dari empat produsen yang masih diselidiki, berikut merek-merek yang terseret dugaan beras oplosan:

  • Wilmar Group: Sania, Sovia, Fortune, Siip
  • PT Food Station Tjipinang Jaya: Setra Ramos, Beras Pulen Wangi, Food Station, Ramos Premium, Setra Pulen
  • PT Belitang Panen Raya: Raja Platinum, Raja Ultima
  • PT Sentosa Utama Lestari (Japfa Group): Ayana.

Maka dari itu dari semua banyak produk-produk dilakukan pemeriksaan karena terindikasi melakukan pelanggaran mutu dan takaran.

Rizki Oktaviani
Editor