Kolaborasi Isyana Sarasvati dan Marty Friedman di lagu “my Mystery” adalah bukti bahwa musik bisa melampaui batas genre dan budaya.

Konser ini bukan cuma tentang musik, tapi juga tentang perjalanan satu dekade Isyana dalam menciptakan karya yang selalu penuh kejutan dan kualitas.

Buat kamu yang penggemar setia Isyana, atau bahkan pecinta musik yang ingin menikmati konser dengan aransemen orkestra yang megah, konser ini adalah kesempatan emas yang nggak boleh dilewatkan!

Ayo, Jadi Bagian dari Perayaan 10 Tahun Isyana Sarasvati!

So, tunggu apa lagi? Siapkan tiketmu sekarang, ajak teman-teman, dan nikmati malam spektakuler yang nggak cuma memanjakan telinga tapi juga hati.

Dengan kejutan seperti kolaborasi bersama Marty Friedman dan penampilan para musisi berbakat lainnya, konser ini pasti akan jadi salah satu momen terbaik di dunia musik Indonesia tahun ini.

Sampai jumpa di Istora Senayan, 16 November 2024! 🎶✨

Ananditha Nursyifa
Editor